Cara Menyusun Rencana Pelatihan dengan Optimal dan Tepat Sasaran

Menyusun rencana program pelatihan kepada karyawan memang tidak semudah yang dibayangkan. Ada berbagai macam pertimbangan yang sering dilakukan sebelum memutuskan semua jenis kebutuhan ini.

Pada dasarnya perusahaan bisa bekerja sama dengan pihak dari luar perusahaan atau menetapkan semua cara menyususn rencana pelatihan secara mandiri.

Rencana pelatihan biasanya meliputi pengembangan program, cara penerapapan program dan hasil akhir yang harus dicapai dalam sebuah program pelatihan.

Berikut ini adalah beberapa pedoman cara menyusun rencana pelatihan untuk sebuah organisasi atau perusahaan. Continue reading “Cara Menyusun Rencana Pelatihan dengan Optimal dan Tepat Sasaran”

Strategi Rekrutmen Karyawan yang Tepat Sasaran

Merekrut karyawan baru untuk bekerja atau mengisi kekosongan posisi dalam suatu perusahaan adalah hal yang tidak bisa disepelekan. Apalagi jika pekerjaan yang menanti adalah pekerjaan yang membutuhkan pengetahuan tinggi mengenai ilmu atau skill yang matang.

Apa jadinya jika perusahaan hanya sembarangan merekrut orang? Bisa dipastikan hasilnya kacau balau.

Dalam setiap proses rekrutment, aka nada namanya tahapan seleksi. Tahapan seleksi ini adalah saat dimana Anda harus menyaring banyak kandidat menjadi jumlah yang lebih kecil. Continue reading “Strategi Rekrutmen Karyawan yang Tepat Sasaran”